iklan banner
MASIGNCLEAN103

Teknik Pengambilan Gambar

iklan banner
Apa kabar nih, akang teteh sobat blogger yang bahagia. Pada siang kali ini saya di temani komputer saya akan membahas tentang Teknik Pengambilan Gambar.

Dalam bidang multimedia, kita mengenal yang namanya kamera. Nah, dalam penggunaan kamera tersebut tentu saja ada tata caranya. Dalam pengambilan gambar yang baik, kita harus menerapkan tata cara pengambilan gambar. Supaya gambar yang kita ambil hasilnya menuaskan.

Tanpa panjang lebar mari kita bahas Teknik Pengambilan Gambar.

Tapi sebelum kita mengetahui teknik dalam pengambilan gambar. Alangkah baiknya kita mengenal bagian-bagian kamera :



ket :
  1. Baterai
  2. Tempat kaset
  3. Tombol Zoom
  4. Tombol Recorder
  5. Port Output Video
  6. Cicin Fokus
  7. View Finder
  8. Microfon
  9. Tombol Kontrol Cahaya
  10. Tombol Power
  11. DC input

Nah, itulah tadi bagian-bagian dari kamera. Setelah kita mengwenal bagina-bagian kamera, baru kita prektek ke lapangan. Dan sekarang saya akan membahas pokok permasalahan kita, yaitu Teknik Pengambilan Gambar.

Dalam pengambilan gambar terdapat 16 teknik, diantaranya sebagai berikut :

1. Exstrem Long Shot(ELS) : gambar di ambil dalam jarak yang sangat jauh, yang di toljolkan bukanlah objek, melainkan latar belakangnya.


2. Medium Long shot(MLS) : gambar di ambil dalam jarak yang wajar, sehingga misalnya terdapat objek 3 benda, maka semuanya akan terlihat.


3. Long Shot(LS) : pengambilan gambar secara keseluruhan, seluruh objek terekam beserta latar belakangnya.


4. Full shot(FS) : pengambilan gambar secara penuh dari kaki hingga kepala.


5. Knee Shot(KS) : pengambilan gambar dari kepala hingga lutut.

6. Medium Shot(MS) : pengambilan gambar dari jarak yang sedang,hanya separuh yang terekam.


7. Medium Close Up(MSU) : pengambilan gambar yang hampir sama dengan Medium Shot(MS), bila objeknya orang, maka hanya dada ke atas.


8. Close Up(CU) : pengambilan gambar dalam jarak yang dekat, sebagian objek yang terlihat seperti mukanya saja.


9. Big Close Up(BCU) : pengambilan gambar dari sebatas kepala hingga dagu.


10. Extreme Close Up(ECU/XCU) : pengambilan gambar yang terlihat sangat detail, seperti hidung pemain dan sebagainya.


11. One Shot(1S) : pengambilan gambar satu objek.


12. Two Shot(2S) : pengambilan gamber dua objek.


13. Three Shot(3S) : pengambilan gambar tiga objek.


14. Group Shot(GS) : pengambilan gambar sekelompok orang.


15. Close Shot(CS) : pengambilan gambar yang hanya menunjukan bagian yang di kerjakan saja.


16. Over Shoulder shot : pengambilan gambar dari orang yang berhadapan yang sedang berbicara.



Nah, mungkin hanay itu saja materi teknik pengambilan gamebr dari saya...

Semoga bermanfaat....
Share This :
Febz